Aku ingin melihatmu esok
Aku tenggelam dalam pikiranku
Menghela napas lagi dan lagi
Mengingatkan raga
Bahwa ini begitu dinamis
Jangan berlarut jika tak ingin larut
Semakin dalam akan semakin merepotkan
Hari pertama..
Hari kedua..
Hari ketiga..
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!