Mohon tunggu...
M Abd Rahim
M Abd Rahim Mohon Tunggu... Guru - Khoirun Nas Anfa'uhum Linnnas

Penulis Novel Islami, Welcome Back to School. Penulis Kumpulan Puisi, Jiwa-Jiwa Penggerak. Belajar Menulis untuk Terus Bisa Menulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Kecakapan Abad 21: 4C yang Harus Dimiliki oleh Peserta Didik

3 November 2023   15:04 Diperbarui: 3 November 2023   15:14 157
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kecakapan Abad 21: 4C yang Harus Dimiliki oleh Peserta didik

Oleh: M. Abd. Rahim

***

Baca juga: Air Mata Cinta

Kecakapan ini bisa dikenal dengan sebutan pembelajaran abad 21 karena pendidik mengarahkan, mendampingi peserta didik untuk bisa mengimplementasikan 4C.

4C yang dimaksud yaitu; Communication, Collaboration, Critical Thinking and Problem Solving, dan Creative and Innovative.

Dengan kata lain keempat kompetensi tersebut dianggap penting dalam era digital saat ini, karena dapat membantu peserta didik untuk berpikir kritis, memecahkan masalah, bekerja sama dengan teman, atau orang lain, dan menghasilkan ide-ide baru.

Inilah penjelasan 4 hal tersebut:

1. Communication (komunikasi)

Komunikasi adalah kemampuan untuk menyampaikan dan menerima informasi secara efektif. 

Dalam hal ini peserta didik mempunyai kecakapan berkomunikasi yang efektif tidak hanya terbatas pada kemampuan untuk berbicara dan menulis

Tetapi juga kemampuan untuk mendengarkan, memahami, dan menanggapi dengan empati

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun