Mohon tunggu...
Lynisa
Lynisa Mohon Tunggu... Lainnya - .

.

Selanjutnya

Tutup

Beauty Pilihan

Mengenal 7 Jenis Wangi Parfume, Mana Favoritemu?

7 Desember 2023   14:25 Diperbarui: 7 Desember 2023   14:50 118
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Wangi parfum memiliki peran psikologis karena memiliki filosofi pada seseorang dengan suatu tempat. Ada juga beberapa orang yang koleksi parfum bukan karena wanginya tapi packaging-nya. Parfum juga sering disesuaikan dengan mood seseorang untuk meningkatkan energi positif. 

Maka dari itu, kamu perlu mengetahui wangi-wangi parfum supaya bisa disesuaikan dengan mood hingga karakter diri. Supaya kamu semakin tahu jenisnya, langsung saja cek artikel di bawah ini ya!

Woody

ecofriendly-beauty-product-65716f88de948f4a8112ea82.jpg
ecofriendly-beauty-product-65716f88de948f4a8112ea82.jpg
Ilustrasi parfume woody/Freepik.com/freepik

Wangi woody mengingatkan kamu sama aroma hutan yang banyak pohon dan api unggun di tengahnya. Aroma kayunya tercium sangat strong namun tetap enak di hidung. Cocok untuk kamu yang suka berkegiatan di alam seperti berkemah, hiking, dan aktivitas lainnya. Woody memberikan kesan kita sedang berada di tempat yang tenang, aman, dan nyaman. 

Fresh

Kesan clean menggambarkan sensi wangi fresh pada parfume ini dan selalu disukai semua orang. Sensasi wanginya bisa dirasakan dari cara kita mempresentasikan diri sehari-hari, terutama pikiran. Apabila pikiran fresh maka parfum fresh yang digunakan akan semakin terasa strong. Wangi fresh cocok untuk daily dengan berbagai kegiatan ringan seperti baca buku, nongkrong di kafe, dan main ke pantai

Citrus

Wangi jeruk yang segar dan clean ini biasanya didapatkan dari aroma lemon, grapefruit, jeruk, dan bergamot. Terasa sangat menyegarkan dipakai saat musim panas. Wangi citrus bisa berpadu indah dengan aroma pedas dan asam. Beberapa parfum yang top notes nya citrus mungkin terasa menyengat di hidung, sehingga kamu harus pintar memadupadankannya agar wanginya menyejukkan suasana. 

Floral

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Beauty Selengkapnya
Lihat Beauty Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun