7. Sebuah sistem demokrasi yang menikutsertakan seluruh rakyat yang dilakukan secara langsung dalam membicarakan urusan-urusan negara disebut?
A. Demokrasi Liberal
B. Demokrasi Rakyat
C. Demokrasi Pancasila
D. Demokrasi Langsung
E. Demokrasi tidak langsung
Jawaban: D
8. Apa saja yang termasuk dalam demokrasi berdasarkan prinsip Ideologi?
A. Demokrasi Rakyat, Langsung dan Tidak Langsung
B. Demokrasi Liberal, Langsung dan Tidak Langsung
C. Demokrasi Rakyat, Liberal dan Pancasila
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!