Mohon tunggu...
Luthfi RaisFadhillah
Luthfi RaisFadhillah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Seorang mahasiswa yang kebetulan hobby menulis baik lyric puisi atau apapun yang ada didalam hati dengan kepribadian tidak terlalu peduli dengan sekitar

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Polemik Kekerasan Atas Nama Agama di Indonesia yang Tak Kunjung Usai

9 Juli 2023   03:14 Diperbarui: 9 Juli 2023   06:21 109
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

            Sayangnya di Indonesia kekerasan atas nama agama pun kerap menjadi konflik atau sebuah polemik yang tak kunjung usai, kasus selalu bertambah mulai dari kasus Ahok lalu disusul dengan pelbagai kasus lainnya bahkan hingga penyerangan tempat ibadah seperti pengeboman gereja di Surabaya yang dimana 3 gereja dibom pada hari yang sama, Perusakan Pura di Lumajang dengan mengahancurkan 3 arca, Kasus penyerangan terhadap ulama besar di Lamongan, ancaman bom di Klenteng karawang dan masih banyak pelbagai kasus kekerasan atas nama agama di Indonesia.(TINGGINYA KEKERASAN DI INDONESIA YANG MENGATASNAMAKAN AGAMA DI TINJAU DARI TEORI SOEKARNO, n.d.)

            Angka kekerasan atas nama agama di Indonesia sangatlah tinggi dan tidak pernah berhenti selalu bertambah, faktor besar terjadinya hal ini ialah penyalah tafsiran atas dalil-dalil ataupun surat surat didalam kitab suci sehingga para pelaku bergerak sangat menyimpang dari ajaran agama  yang seharusnya.

            Alangkah baiknya untuk menanamkan rasa skeptism dalam ajaran agama guna menghindari doktrinisasi yang membuat pikiran terkontaminasi hingga merusak atma dalam berkeyakinan beragama sehingga dapat menyebabkan datangnya perilaku perilaku yang berbanding terbalik dari ajaran agama yang seharusnya.

Refrensi.

Isnaeni, A., Raden, I., & Lampung, I. (2014). KEKERASAN ATAS NAMA AGAMA (Vol. 8, Issue 2).

Kasim, M. (2023). Agama dan Kekerasan Politik di Indonesia (Studi pada Kasus Pemberitaan di Media Internet). Jurnal Penelitian Ilmu Ushuluddin, 3(1), 52–66. https://doi.org/10.15575/jpiu.v3i1.19303

Perdana, A. P. (n.d.). ANALISIS KEKERASAN ATAS NAMA AGAMA DALAM PERSPEKTIF POLITIK DI INDONESIA.

Stefan Bandar. (2022, February 7). Literalisme, Kekerasan Atas Nama Agama dan Persatuan Bangsa Indonesia. Radarntt.

TINGGINYA KEKERASAN DI INDONESIA YANG MENGATASNAMAKAN AGAMA DI TINJAU DARI TEORI SOEKARNO. (n.d.).

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun