Mohon tunggu...
LUTFI LAILA
LUTFI LAILA Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

Mahasiswi jurusan Teknologi Industri Pertanian Universitas Gadjah Mada

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Sebuah Nama dalam Hening Tahajud: Zi

6 Mei 2013   12:17 Diperbarui: 24 Juni 2015   14:01 409
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pantaskah Ia disebut lelaki ketika yang Ia lakukan adalah menyakiti hati seorang wanita?

Pantaskah Ia disebut lelaki ketika Ia mengumbar perkataan pada wanita, tanpa mampu Ia tepati?

Ingin sekali membencinya, tapi aku tak mampu karena rasa sayangku melebihi kebencianku.

Ingin terus mencacinya, tapi aku tak sanggup, karena aku masih merindukannya.

Maafkan aku...

Pada akhirnya, ketika aku merindukannya, aku hanya mampu berdoa, biar Tuhan yang sampaikan rinduku.

Ketika aku ingin berjumpa dengannya, aku hanya mampu berdoa, biar Tuhan yang selalu di dekatmu.

Ketika aku menghawatirkan keadaanmu, aku hanya mampu berdoa, Tuhan yang akan selalu menjagamu.

Biarkan hanya Tuhan...

Begitu pula dengan cintaku, aku ingin cintaku bersambut atas seijin-Nya.

Yah, diakhir tahajudku, ku sampaikan padamu melalui doaku.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun