Setelah hidup ini serasa hilang karenanya
Karena diri masih tetap mencintainya
Apa kabarnya wahai cinta?
Hati ini terluka karenamu
Diri ini selalu mengingatmu
Jiwa ini merana karenamu
Berharap kelak lenyap semua asa itu
Apa kabarnya wahai cinta?
Semoga engkau disana bahagia
Bersama orang-oramg yang dicinta
Mewujudkan asa yang dicita
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!