Hal-hal yang dapat dilakukan oleh guru/dosen dalam membantu literasi media digital pada usia remaja ini, misalnya dengan :
1. Bekerjasama dengan sekolah-sekolah untuk mengadakan acara seminar yang dikhususkan untuk remaja tentang literasi media digital
2. Memberikan edukasi atau penyuluhan secara berkala tentang pelajaran Literasi Media Digital
Semoga hal-hal diatas dapat membantu agar anak remaja menjadi cakap Literasi Media Digital.Â
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI