Mohon tunggu...
L.H Project
L.H Project Mohon Tunggu... Seniman - warga sipil

Demi kalam dan apa yang mereka tulis

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Ppk Tuntang Melaksanakan Sosialisasi Pilkada 2024 Dalam Pentas Seni Budaya Menyambut Bulan Muharram 1446 H

14 Juli 2024   00:08 Diperbarui: 15 Juli 2024   17:40 123
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"Kami berharap sebagai warga Banyuurup acara seperti ini wujud ajang kebersamaan dan kerukunan masyarakat" ungkap flowren


Seperti biasanya Panitia Pemilihan Kecamatan Tuntang tak ketinggalan juga untuk mensosialisasikan pada acara tersebut tahapan PILKADA serentak yang akan di laksanakan pada tahun ini.


Kebetulan Anggota PPK Tuntang dari lima anggota bisa hadir semua dalam acara tersebut, guna memeriyahkan dan mensosialisasikan bersama Anggota divi Sumber daya manusia dan sosialisasi pendidikan pemilih serta partisipasi masyarakat dalam acara tersebut.

Doc.Ppk Tuntang
Doc.Ppk Tuntang
Djianto dalam sambutanya mengatakan ,berkaitan pelaksanaan pemungutan suara menginformasikan di hari Rabu Pon ,27 November 2024. Untuk maskot di jelaskan filosofi SMARBOTS  adalah tokoh semar ,tokoh pewayangan yang mempunyai sifat ngemong, melindumgi, mengayomi dan memiliki sifar becik, aura yang ramah memiliki sifat nyenengke ,sedangkan rambut kuncung  memiliki filosofi bisa merangkul semua kalangan.

ikon robotik Smarbot adalah menggambarkan kinerja Komisi Pemilihan Umum yang menggunakan Teknologi dalam melaksanakan  proses pemilihan,
Di samping itu juga, disampaikan juga tahapan coklit ,nama petugas pencoklit ,yang bertujuan untuk akurasi data pemilih dimohonkan masyarakat mendukung kinerja PANTARLIH. Tahapan pencalonan di sampaikan juga supaya masyarakat mengetahui bahwa saat ini belum ada nama pasti calon gubernur dan bupati serta waklinya.
Begitu juga masyarakat Untuk mengetahui ,tercatat atau tidaknya di Tempat Pemungutan Suara, dijelaskan pula cara cek DPT online ,dan langkah-langkah untuk cek DPT online.

Diakhir dalam penyampaiannya Djianto memberikan pertanyaan  berkaitan materi yang disampaikan, dan dari empat pertanyaan semua bisa dijawab dengan benar, artinya  informaai yang disampaikan bisa diterima dan dipahami.

Antusias dan respon masyarakat sangat baik ,dan aspiratif terhadap sosialosasi . PPK Tuntang menyampaikan sosialisasi didampingi secara resmi oleh ketua kesenian kuda lumping Kartika Sari, sebagai indikator bahwa sosialisasi di dukung dan diterima masyarakat setempat.

"pemungungutan suara menginformasikan di hari Rabu pon ,27 November 2024.Untuk maskot di jelaskan  filosofi SMARBOTS  adalah tokoh semar ,tokoh pewayangan yang mempunyai sifat ngemong,melindumgi,mengayomi dan memiliki sifat becik, aura yang ramah memiliki sifat nyenengke, sedangkan rambut kuncung memiliki filosofi bisa merangkul semua kalangan ,ikon robotik Smarbot adalah menggambarkan kinerja KPU yang menggunakan Teknologi dalam melaksanakan  proses pemilihan". Pungkasnya.

Doc. Ppk Tuntang
Doc. Ppk Tuntang
Tak ketiggalan pula PPK Tuntang membagi cindra mata yang berrupa kaos bergambar maskot PILKADA Jawa Tengah dan Kabupaten Semarang, gelas minum yang bertulisakan tanggal pemungutan suara. Sarana ini sebagai alat untuk mensosialisasaikan tahapan PILKADA  agar selalu diinggat masyatakat.

Doc.Ppk Tuntang
Doc.Ppk Tuntang
Alunan gamelan mengiring penari kuda lumping terus mendayu-dayu dilingkungan dusun banyuurip, pagelaran Ditutup dengan tarian jaran kepang warokan, Selaras pula masyarakat tetap antusias melihat pagelaran tari kuda lumping sampai selesai.

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun