Mohon tunggu...
Luqman Aryowidi
Luqman Aryowidi Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Just a passionate geek

Video Game, Comics, Movie, Football and Pro Wrestling Enthusiast

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Apakah "Star Wars Jedi: Fallen Order" Menjadi Penyelamat bagi Penggemar Setelah "The Force Unleashed"?

3 Oktober 2019   16:26 Diperbarui: 3 Oktober 2019   16:44 73
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kathleen Kennedy, Presiden Lucasfilm terbaru setelah diakuisisi oleh Disney | wired.com

Menjelang Star Wars Celebration, pihak Star Wars mengumumkan bahwa bukan hanya film dan serial  animasi yang akan di tease di depan ribuan penggemar Star Wars, akan ada peluncuran teaser game baru yang bertema adventure. 

Pada tanggal 14 April 2019, Star Wars Jedi : Fallen Order resmi diumumkan setelah diperlihatkan teaser trailer. Berlatar belakang pasca peristiwa Order 66 dan kebangkitan rezim Kekaisaran menceritakan Cal Kestis, ksatria Jedi muda yang selamat dari Order 66 dan upaya Cal Kestis untuk bertahan hidup sambil menyembunyikan identitas dirinya. 

Pada E3 2019, Star Wars Jedi: Fallen Order mempertunjukan demo gameplay di depan publik. Meskipun demo gameplay-nya agak sedikit menyerupai EA Star Wars Battlefront saat memakai karakter selain trooper, namun variasi combo lightsaber, penggunaan Force dan game environment terlihat menjanjikan.


Game Star Wars yang bertema advanture dan third-person dan yang menonjolkan kombo lightsaber dan force memang sudah lama ditunggu-tunggu setelah serial The Force Unleashed diberhentikan. 

Bahkan, elemen penting dalam menghidupkan dan yang membedakan Star Wars dengan science fiction lainnya adalah lightsaber dan force itu sendiri, dan kedua elemen tersebut saat ditampilkan di E3 2019 sangat memukau para penggemar Star Wars. 

Kombinasi yang memukau dan kebrutalan lightsaber dan force dalam Star Wars Jedi: Fallen Order dianggap akan mengembalikan hype di antara penggemar Star Wars yang belakangan tahun in mengalami kemunduran.

Refrensi:
youtube.com
starwars.fandom.com
theguardian.com
denofgeek.com
nerdist.com

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun