Mengkonsumsi obat dengan dosis yang salah justru dapat menimbulkan penyakit baru, memicu efek samping atau yang lebih parah ketergantungan obat. Walaupun beberapa obat tidak menimbulkan efek samping, jika salah penggunaan obat, keluhan yang kamu rasakan tidak akan membaik dengan obat tersebut.
Â
3. Â Memicu gangguan Kesehatan yang lebih parah
Dikarenakan salah mendiagnosis penyakit dan penanganan yang salah, penyakit yang membuat penyakit yang diderita semakin parah atau bahkan komplikasi. Hal ini disebabkan oleh salah mengkonsumsi obat dan dosisi yang tidak tepat.
Selain itu self-diagnosis juga dapat menyedapkan cyberchondria, yaitu kondisi dimana seseorang mencari dan memperoleh terlalu banyak informasi dari internet atau media sosial mengenai suatu kondisi gangguan penyakit yang kemudian memicu kecemasan dan kepanikan.
Saat merasa kondisi tubuh baik fisik atau psikis terganggu lebih baik berkonsultasi ke dokter atau ahli medis yang tepat, sehingga menghindari masalah yang lebih besar di kemudian hari.
Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H