Mohon tunggu...
Lukman Hanif
Lukman Hanif Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa di Universitas Tidar

Saya adalah seorang mahasiswa sekaligus penulis lepas yang suka menjelajahi dunia melalui kata-kata, yaitu dengan menyajikan tulisan-tulisan yang inspiratif, informatif, dan menghibur, selain itu juga saya menyukai bepergian dan mencoba melakukan hal baru yang sebelumnya belum pernah saya lakukan untuk itu penting bagi saya untuk mengabadikan setiap kegiatan yang saya lakukan salah satunya yaitu dengan menulis, untuk itu mari kita bersama berpetualang dalam setiap kata.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno Pilihan

Bank Sampah Digital: Solusi Cerdas Mengelola Sampah Sebagai Kunci Sukses dalam Membangun Ekonomi Sirkular

16 Agustus 2024   09:57 Diperbarui: 16 Agustus 2024   09:59 21
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Beliau mengatakan jangan sampai program ini selesai begitu saja, hanya program untuk pengolahan sampah, pembentukan bank sampah dan Rumah Sampah Digital dengan aplikasinya. Namun juga harus menjadi bahan edukasi terkait pengenalan pengelolaan dan peduli sampah sejak dini.

Yenny selaku ketua tim PPK Ormawa HMJM Universitas Tidar menjelaskan tentang program yang akan dilakukanya bersama tim yaitu dengan membuat kelembagaan pengelolaan sampah disetiap dusun dengan kegiatan mengelola sampah organik dan anorganik, yaitu sampah organik yang nantinya akan dijadikan pakan dalam budidaya maggot dan pembuatan pupuk organik, sementara untuk sampah anorganik yang nantinya akan dibuat kerajinan tangan. Selain itu juga Yenny menjelaskan tentang penggunaan aplikasi yang nantinya akan digunakan dalam pencatatan transaksi.

"Aplikasi yang digunakan untuk pencatatan transaksi oleh masyarakat yang ingin menyetorkan sampah, baik itu sampah organik maupun anorganik adalah MySmash dan Banksampah.id yang diharapkan nantinya warga tidak lagi mencatat manual, maka dengan aplikasi tersebut yang nantinya akan mempermudah  masyarakat untuk memantau kegiatan transaksi secara transparan" Jelasnya.

Harapan dilaksanakannya kegiatan ini agar seluruh pihak yang terlibat dapat memahami dan melakukan praktik nyata sesuai dengan tujuan dari Tim PPKO HMJM FE 2024 yang telah disampaikan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun