Mohon tunggu...
Humaniora

Menikmati Keindahan Alam Tersembunyi di Indonesia

13 Januari 2016   04:31 Diperbarui: 13 Januari 2016   04:31 91
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Ada banyak sekali keindahan alam menabjukan di seluruh Indonesia. Banyak dari mereka kurang dikenal oleh masyarakat umum sehingga tampak dilupakan. Namun, tempat-tempat ini sering merupakan tempat penuh keindahan dan layak menjadi tempat wisata international. Sala satunya adalah air terjun Mbah Senggol di dusun Kendal Ngisor, Desa Wonogiri, Kabupaten Semarang.

Tahun lalu saya dan teman teman saya pergi ke sana sebagai bagian dari studi kami. Perjalananya memakan waktu 8-10 jam dari Jakarta mengunakan bus dan angkutan umum untuk menuju lokasi. Di sana, saya tinggal di rumah warga setempat. Masyarakat di sana sangat ramah dan anda bisa merasakan keramahtamahan tradisional Jawa yang seiring waktu menjadi lebih langka.

Perjalanan menuju air terjunya sendiri memakan waktu 15 menit melawati medan terjal di pegunungan. Tapi, itu bukan merupakan perjalanan yang sia-sia karena sesampainya di lokasi kita dapat menikmati salah satu keajaiban alam yang ada di Indonesia. Ada 2 buah air terjun, air terjun yang pertama memiliki air yang jernih. 

Sayangnya tempat yang menakjubkan ini kurang dikenal oleh orang dari luar daerah sekitar, oleh karena itu karya ini ditulis untuk mempromosikan air terjun Mbah Senggol di Dusun Kendal Ngisor ini menjadi tempat wisata terkenal di Indonesia dan mudah mudahan seluruh dunia.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun