Mohon tunggu...
Lois Hintanara
Lois Hintanara Mohon Tunggu... Freelancer - Mahasiswa

"Any man who reads too much and uses his own brain too little falls into lazy habits of thinking"

Selanjutnya

Tutup

Nature

Bioplastik dari Serat Daun Nanas dan Limbah Cair Tahu

1 Desember 2019   10:00 Diperbarui: 1 Desember 2019   10:04 219
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Nature. Sumber ilustrasi: Unsplash

Langkah-langkah pembuatan plastik Biodegradabel atau Bioplastik yaitu:

(1) Serat daun nanas dihaluskan menyerupai serbuk dan diperoleh serbuk daun nanas sebanyak 1 gram.

(2) Limbah cairan tahu (whey) 30% dan aquadest sebanyak 100 ml dipanaskan hingga temperature 60oC.

(3) kemudian ditambahkan 1,5% kitosan, CMC (carboxymethyl cellulose) 3,5% dan 5% gliserol pada temperature 70 oC dengan kecepatan pengadukan 200 rpm selama 30 menit.

(4) Setelah larutan menjadi homogen, lalu larutan dituangkan ke atas cetakan kaca dan dikeringkan selama 48 jam dalam suhu ruangan

(5) Setelah kering maka dihasilkan bioplastik dari serat daun nanas dan limbah cair tahu. Bioplastik ini dapat terdegredasi (biodegradibilitas) selama 23 hari. Bioplastik ini dapat digunakan sebagai pengganti plastik sintetis. Dengan menggunakan bioplastik maka akan mengurangi limbah plastik sintetis yang sulit terurai.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun