Mohon tunggu...
Herlina Butar
Herlina Butar Mohon Tunggu... Administrasi - LKPPI Lintas Kajian Pemerhati Pembangunan Indonesia

Cuma orang yang suka menulis saja. Mau bagus kek, jelek kek tulisannya. Yang penting menulis. Di kritik juga boleh kok. Biar tahu kekurangan....

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Keluarga Indonesia dan India dalam Pancasila

6 Juni 2018   02:52 Diperbarui: 6 Juni 2018   03:05 836
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

India, merdeka tahun 1947. Negara yang lebih muda dari Indonesia. Bahkan konstitusinya baru dibuat tahun 1950, tiga tahun setelah kemerdekaannya. Keluarga kami banyak belajar tentang cinta negeri dari Cino.

Bangsa Indonesia memiliki lebih banyak keragaman budaya, bahasa, adat istiadat, serta keyakinan. Memiliki lebih banyak laut, berbentuk untaian kepulauan dan kekayaan alam yang melimpah, tentu lebih bangga seperti Cino dan semua teman-teman India lain. Dengan semua keberagaman, kita tetap bersatu dalam naungan sayap Garuda Pancasila.

dok pribadi
dok pribadi
Kebanggaan menjadi sebuah bangsa adalah pilar kekuatan negara.

Dengan semua kebanggaan seorang Cino pada negaranya, keluarga kami belajar bangga menjadi sebuah bangsa.

Tetapi, ditengah ribuan perbedaan antara suku-suku bangsa, kita patut bangga, bahwa Indonesia mampu dipersatukan dalam sebuah negara. Indonesia memiliki Bhinneka Tunggal Ika dan punya Pancasila.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun