Perjalanan panjang ini Â
Seperti senja yang sebentar berlaluÂ
Ilusi yang akan memudar
Tenggelam dalam masaÂ
Menyusuri hidup yang entah kapan berhenti
Berlari dan merangkak dalam arus takdirÂ
Hidup adalah sebuah perjalanan tak berujungÂ
Panjang dan penuh misteri untuk terus dijelajahi
Bernapas saja tak cukupÂ
Ada harapan yang harus dirawat
Ada mimpi yang tak boleh meredup
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!