Mohon tunggu...
Liliana
Liliana Mohon Tunggu... Jurnalis - Jurnalis Departemen Bahasa Indonesia China Media Group

Sharing information is a way to understand each other

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

10 Universitas Terindah di Tiongkok

6 Maret 2023   14:40 Diperbarui: 6 Maret 2023   14:44 526
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Universitas Soochow. Sumber : website Universitas Soochow

Lokasi universitas ini terbentuk setelah pembangunan zona khusus yang dikelilingi pegunungan dan laut, meniru gaya taman universitas baru di pantai barat yang stylish dan elegan.

Universitas Shenzhen. Sumber : website Universitas Shenzhen
Universitas Shenzhen. Sumber : website Universitas Shenzhen

6. Universitas Tsinghua

Taman Tsinghua di mana menjadi lokasi utama Universitas Tsinghua, terletak di area taman indah di pinggiran barat laut Beijing, merupakan taman pribadi pada Dinasti Ming, dan menjadi bagian dari Yuanmingyuan selama periode Kangxi tahun Dinasti Qing, disebut sebagai Taman Xichun.

Selama periode Daoguang dibagi menjadi Taman Xichun dan Taman Jinchun, selama periode Xianfeng, namanya diubah menjadi Taman Tsinghua. Kolam teratainya sangat indah dan jernih, auditorium kubah dan bangunan utama gerbang timur penuh dengan kemegahan, perpustakaan barunya merupakan kombinasi dari gaya Tiongkok dan Barat serta kristalisasi dari teknologi dan tradisi.

Universitas Tsinghua. Sumber : website Universitas Tsinghua
Universitas Tsinghua. Sumber : website Universitas Tsinghua

7. Universitas Normal Nanjing

Universitas Normal Nanjing adalah sekolah berusia seabad yang sedang berkembang, sebelumnya dikenal sebagai Sekolah Putri Jinling. Kampus universitas ini seperti nama awalnya, memancarkan kekhidmatan dan keanggunan di mana-mana.

Bangunan dalam kampus kecil dan indah, dan setiap detailnya diperhatikan, merupakan sebuah sekolah terkenal di selatan sungai Yangtze.

Universitas Normal Nanjing. Sumber : website Universitas Normal Nanjing
Universitas Normal Nanjing. Sumber : website Universitas Normal Nanjing

8. Universitas Sichuan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun