Mohon tunggu...
Lilia Gandjar
Lilia Gandjar Mohon Tunggu... Tutor - Penikmat aksara dan pencinta kata-kata.

Penyuka dunia tulis menulis.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

New Normal: Ngeri-Ngeri, Penasaran

30 Mei 2020   05:45 Diperbarui: 30 Mei 2020   05:47 283
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Illustrasi dua sisi dunia | www.shutterstock.com

Hidup berdampingan dengan Covid-19 adalah ide yang baik. Mengingat virus dan bakteri lain pun banyak bertebaran di sekitar kita.

Berdamai dan menerima Covid-19 akan meningkatkan sistem imun tubuh. Kita jadi siap beraktivitas di luar rumah meski Covid-19 tetap eksis.

New normal bukan sekedar wacana pelonggaran PSBB. Bukan pula pembahasan tentang pembukaan tempat-tempat umum.

Usaha menormalkan kembali kondisi subnormal atau supernormal yang sedang terjadi saat ini agar tercipta normal baru. Sehingga new normal adalah suatu standar kualitas kehidupan baru.

New Normal dan Patuh

Ketika PSBB dilonggarkan, ada 2 hal penting yang perlu kita perhatikan. Pertama, virus Covid-19 masih tetap ada.

Vaksin sedang dikembangkan, namun belum 100% berhasil. Sehingga kita harus tetap hidup waspada dan berjaga-jaga.

Kedua, hidup berdampingan dengan Covid-19 perlu cerdas. Artinya, kita harus semakin peduli dengan kesehatan. Patuhi protokol kesehatan di tempat publik. Praktekkan hidup sehat di rumah.

Tuntutan hidup di new normal adalah patuh. Mematuhi 4 hal di bawah ini adalah cerminan mental alert.

  • Menggunakan masker
  • Mencuci tangan dengan sabun atau hand sanitizer
  • Menjaga jarak dengan orang-orang di sekeliling
  • Wajib antri

New Normal dan Teknologi

Siapkah kita menghadapi era digitalisasi? Sebab new normal adalah cikal bakal dari sebuah revolusi teknologi.

Di era new normal, kita harus menerima dan menerapkan teknologi dalam kehidupan sehari-hari. Mampukah kita beradaptasi dengan digitalisasi? Persiapkan diri dari saat ini agar siap mental saat new normal.

Melihat Kehidupan dari Sisi Lain

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun