Mohon tunggu...
Lidia Alfi
Lidia Alfi Mohon Tunggu... Freelancer - Pecinta makanan

Belajar adalah perubahan yang relatif permanen dalam perilaku atau potensi perilaku sebagai hasil dari pengalaman atau latihan yang diperkuat

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Intil, Jajanan Pasar seperti Mantan

30 Maret 2020   22:13 Diperbarui: 30 Maret 2020   22:46 1780
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Zaman moderen seperti sekarang ini makanan tradisional jarang sekali di temui karena terganti dengan makanan - makanan moderen  yang di kemas sedemikian rupa sehingga mudah di dapat dan di produksi.

Salah satunya intil singkong. Makanan yang terbuat dari bahan singkong dan kelapa serta ada taburan gula pasir ini sekarang jarang di temui. Adapun kalau kita ke pasar tradisional, jika rejeki berpihak pada kita, kita akan mudah mendapatkannya tetapi jika belum rejeki kita susah untuk menemukannya. Apalagi jika bahan dasarnya sedang langka atau mahal , intil jarang di temukan.

Orang jaman dulu ketika beras itu mahal , intil dijadikan makanan pokok sehari hari, biasanya disandingkan dengan sambel otok sama gesek, mirip dengan nasi jagung, tetapi kalau makan intil cepat serat dan kenyang. 

Untuk satu princuk intil biasanya di hargai Rp. 2000,- rasanya pun mengingatkan kita akan mantan-mantan yang pernah singgah di hati karena ada rasa manis dan pahit- pahitnya. Intil tidak bisa bertahan lama , maksimal sehari karena jika dua hari akan basi dan pahit. 

Intil adalah makanan yang terbuat dari singkong. Untuk cara pembuatannya singkong diparut terlebih dahulu kemudian diperas dan dicampur dengan gula dan bumbu lainnya Setelah itu singkong yang telah dicampur gula dan bumbu di giling-giling dengan tangan sampai hancur dan dibentuk menyerupai butiran-butiran kecil, kemudian kukus hingga matang. Intil  memiliki rasa yang manis dan karena terbuat dari singkong pasti dapat mengenyangkan perut anda.(sumber: sorauji.com)

KBC-07 | Kompasianer Brebes Jawa Tengah

Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun