Mohon tunggu...
lia novian
lia novian Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswi

Bismillah

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Apa Itu Sensasi, Atensi, dan juga Persepsi

12 Maret 2021   14:53 Diperbarui: 12 Maret 2021   15:12 573
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Atensi merupakan suatu proses kognitif yang digunakan dalam memilih informasi-informasi yang penting yang berada di sekitar kita, agar kerja otak kita tidak kan berlebihan dan juga tidak dipenuhi dengan adanya bermacam-macam informasi yang tak terbatas jumlahnya. Untuk proses kerja dari atensi ini sendiri erat hunungannya dengan fungsi dari alat indera, apabila sinyal yang telah diterima oleh alat indera akan dibawa menuju ke otak setelah itu diterjemahkan agar menjadi sebuah informasi dan kemudian diinterpretasikan. 

Ada atensi sensorik dan juga atensi selektif

- Atensi sensorik merupakan sebuah kemampuan yang ada pada sesorang yang perhatian nya itu diberikan kepada dua hal atau lebih pada waktu yang bersamaan.

- Atensi selektif merupakan sebuah kemampuan pada seseorang yang perhatiannya hanya ditujukan kepada  satu hal saja tanpa memperhatikan yang lainnya

PERSEPSI

Persepsi merupakan sebuah tindakan yang menyusun dan juga mengartikan informasi sensori yang untuk memberikan sebuah gambaran dan juga pemahaman tentang lingkungan. Persepsi juga terdiri dari semua sinyal yang ada pada saraf dan itu adalah hasil dari stimulasi fisik dan juga dari alat pengindera manusia. Jadi, persepsi itu terbentuk karena melalui sebuah proses yang berawal dari objek yang setelah itu akan menimbulkan rangsangan dan setelah itu rangsangan tersebut mengenai alat indera. Dan setelah itu diterima oleh alat indera  dan dilanjutkan oleh saraf sensori ke otak dan setelah itu terjadi sebuah proses di dalam otak sehingga individu tersebut sadar dengan apa yang diterima oleh reseptor.

Jadi, demikian pemahaman mengenai apa itu sensasi, atensi, dan juga persepsi. Semoga bermanfaat dan bisa menambah wawasan teman-teman dan juga saya tentunya.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun