Menyenangkan     : ketika Rara, Aulia, Putri, Rani serta Gunawan dan kawan-kawan ingin menjodohkan Lesti dan Rizky Billar, dengan senangnya mereka menyanyikan lagu Pujaan yang diciptakan oleh Adibal Sahrul, dengan memasukkan koreografi dalam bernyanyi, sehingga menambah suasana menjadi lebih senang.
Menegangkan      : ketika Lesti dan Rizky Billar dipertemukan oleh Rara dan kawan-kawan, awalnya Lesti dan Rizky Billar bertengkar. Tetapi, mereka saling mengagumi satu sama lain.
Mengharukan       : ketika Lesti dan Rizky Billar mengagumi dan menyanyikan lagu Kupinang Kau dengan Bismillah yang diciptakan oleh Enda Ungu, sehingga membuat para pemain menjadi terharu.
Latar Waktu : siang hari
5. Alur  : Lesti dan Rizky Billar yang mempunyai persamaan pernah sakit hati karena pasangannya. Suatu hari Lesti yang sedang duduk di bangku taman dengan sedih dihampiri oleh Rara dan teman-temannya untuk menanyakan keadaan Lesti. Tiba-tiba Gunawan dan kawan-kawan ikut menghampiri Lesti.Â
Tetapi Faul yang saat itu mengejek Lesti dan membuatnya kesal, kemudian Lesti pergi. Sedangkan Putri berinisiatif untuk menjodohkan Lesti dengan Eizky Billar. Singkat cerita, Hari dan kawan-kawan mengajak Rizky Billar ke taman sambil mengenakan penutup mata.Â
Disusul oleh Lesti juga mengenakan penutup mata. Mereka membawa Lesti dan Rizky Billar ke bangku taman, dengan terkejut mereka membuka penutup matanya dan saling bertengkar.Â
Mereka saling mengagumi satu sama lain, dengan penuh haru Rizky Billar menyanyikan lagu Kupinang Kau dengna Bismillah. Rara dan kawan-kawan masuk ke taman dengan perasaan senang.
6. Gaya Bahasa : dalam drama musikal ini menggunakan bahasa Indoneisa saat bermain peran, drama ini juga menambahkan lagu-lagu, dimana lagu terdapat majas di dalamnya.
7. Sudut Pandang     : dalam drama musikal ini menggunakan sudut pandang orang pertama pelaku utama.
8. Amanat    Â