Asal nama Gizi berasal dari Bahasa Arab "Ghidza" yang artinya makanan sehat. Ilmu gizi membahas peran makanan dan nutrisi dalam kesehatan dan penyakit. Ilmu yang terkait dengan ilmu gizi adalah biologi, kimia, fisiologi, anatomi. Dalam prodi kami, semester 1 kami sudah belajar kimia dan anatomi.
Elemen Zat Gizi antara lain:
1. Karbohidrat
2. Lemak
3. Protein
4. Vitamin
5. Mineral
6. Air
Bapak Gizi Indonesia adalah Prof. Power Soedarmo.
Penyebutan nama gizi untuk masing masing makhluk hidup, antara lain:
1. Untuk tumbuhan disebut zat hara.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!