Mohon tunggu...
Leys Sembiring
Leys Sembiring Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

http://leyssembiring.blogspot.com/

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Ajari Aku Cara untuk Membuatmu Tersenyum

25 Februari 2012   18:09 Diperbarui: 25 Juni 2015   09:17 407
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Bila ada kata terindah yang mampu membuat mu tersenyum..

akan selalu ku lantunkan untuk menenangkan hati yang gelisah,

KARENA BUKAN HARTA BENDA YANG MENYATUKAN KITA.

Bila tingkah lugu dan kepolosan mampu mengembalikan senyum dan tawa mu,

Ku kan selalu bertingkah polos dan lugu demi menatap sebentuk senyum diraut wajah mu,

KARENA AKU MAU MENJADI 100 KARAKTER UNTUK MENGEMBALIKAN SENYUM MU.

Bila aku mampu seperti romi rafael..

ku ingin selalu dapat mengerti apa dan bagaimana perasaan mu setiap aku memandang mu..

Bila saja aku mampu layaknya rajawali,

ku ingin selalu mengajak mu menatap keindahan dunia di atas awan..

bergurau menikmati ketenangan hati.

REDAKAN AMBISI DUNIA TANGISAN

KARENA AKU...

aku ingin selalu menatap sebentuk senyum manis menghiasi wajah polos mu.

KARENA AKU..

aku ingin selalu bahagia mu,,

KARENA AKU..

aku ingin selalu mengerti bagaimana perasaan mu,,

aku peduli,,

DAN KARENA KAMU.

kamu adalah SAHABAT.

SAHABAT YANG MEMBUAT AKU TERSENYUM,,

For You..

ALL FRIENDSHIP IN THE WORLD..

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun