Mohon tunggu...
Lesterina Purba
Lesterina Purba Mohon Tunggu... Guru - Penulis

Hidup hanya sebentar perbanyaklah kebaikan

Selanjutnya

Tutup

Diary

Bila Mentari Hadir

11 Februari 2021   18:38 Diperbarui: 11 Februari 2021   18:45 445
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pengemudi Taksi Penghasilan Merosot

Diary

Kisah dampak pandemi terhadap pengemudi taksi. 

Keluh kesah  sebagai pengemudi taksi di Bluebird. Belahan jiwa tercinta terjebak dengan pandemi. Mencari pekerjaan gampang-gampang susah. Semenjak menikah dengan saya, pekerjaan yang sesuai dengan pendidikan yang dimiliki susah mendapatkannya. Kebetulan punya keahlian bisa sopir. Karena pekerjaan sebelumnya tidak punya gaji.

Sebagai agen properti, bila ada yang terjual baru dapat komisi. Untung- untungan mempertaruhkan nyawa bila tidak punya pekerjaan sampingan. Akhirnya memutuskan melamar pekerjaan menjadi sopir taksi di Blue Bird

Sebelum pandemi, Bluebird mulai cerah lagi karena sempat juga dapat saingan dari pengemudi taksi online. Dan kami sempat terpengaruh beralih ke taksi online. Bertahan hanya beberapa bulan, kemudian ketenaran pengemudi online redup.

Beralih lagi ke Bluebird. Bluebird bekerjasama dengan gocar untuk mengimbangi taksi online. Semenjak itu Bluebird bersaing kembali penumpang atau tamu mulai ramai. Tapi itu hanya beberapa tahun, mungkin sekitar dua tahun. 

Hadirnya virus Corona membuat pengemudi Bluebird sekarat termasuk sang suami. Banyak yang berubah haluan tidak sanggup bayar setoran.  

Dunia rasanya terbalik, mau bekerja apa? Punya juga izajah tapi umur sudah tidak bisa lagi. Mau melamar kemana juga pada saat pandemi begini. Perusahaan saja banyak yang mengeluarkan karyawan dikarenakan tidak bisa lagi membayar gaji. Benar- benar resesi.

Menunggu informasi lowongan pekerjaan. Mencari lowongan di sosial media.
Masih di rumah , sementara belum ada pekerjaan, punya keahlian SIM A,  sempat juga penghasilan lumayan sebelum pandemi. Pandemi ini memporak-porandakan semuanya. Penumpang sepi mencekam.
Karena apa penumpang sepi?

 1.  PSBB berlaku lagi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun