Mohon tunggu...
Lesterina Purba
Lesterina Purba Mohon Tunggu... Guru - Penulis

Hidup hanya sebentar perbanyaklah kebaikan

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi | Topeng Polos

17 April 2020   08:53 Diperbarui: 17 April 2020   08:52 81
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Aku mendengar angin bertiup merdu
Teramat merdu hingga bisa merindingkan bulu roma, tau kenapa?

Karena angin selalu berkata jujur tak terduga datangnya tapi selalu ada disetiap langkah yang dituju para manusia. Lalu, mengapa banyak wajah yang tak terkenali sedang di sana seribu topeng bisa dimengerti bahkan hadirnya terbaca, ini aneh bukan?

Seribu topeng yang telah mengecoh hatiku yang polos dan lugu.
Percaya saja pada mulut manisnya, sekarang setelah sekian lama, dan sekali pernah tercetus

Siapakah yang telah menggunakan topeng polos itu?

 Aku tahu, pasti diantara semak belukar yang punya sengatan yang tajam dan dengan tega melukai tubuhku yang mulus dan polos.

Topeng itu menyebar ke segala penjuru
Ini hanya sementara, keresahan ini pasti berlalu
Bumi segera lepas dari semua bencana ini

Kolab
Sriwijaya dan Erina Purba
Bekasi, 18042020

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun