Mohon tunggu...
Leo martinus sihotang
Leo martinus sihotang Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiwa

sedang belajar menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pengaruh Media Sosial terhadap Rasa Cinta Tanah Air Generasi Muda

4 November 2022   16:02 Diperbarui: 4 November 2022   16:08 2016
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

 Masi banyak lagi dampak negatif terhadap kecintaan tanah air yang disebabkan oleh internet, Pemerintah harus memperhatikan hal ini mengingat bahwa generasi mudalah yang kelak akan menjadi pondasi bangsa kita.

BAB III SOLUSI

Selain dampak negatif, ada banyak Dampak positif dari teknologi seperti sikap etos kerja yang tinggi dan disiplin dari negara maju yang harus kita tiru demi kemajuan identitas bangsa Indonesia.

Melalui teknologi kita juga dapat mengakses ilmu pengetahuan yang dapat meningkatkan pola pikir masyarakat yang kritis yang juga bisa menghindari dari ancaman dari luar serta melalui teknologi tiap daerah dapat membagikan informasi mengenai perkembangan di daerah tersebut yang membuat daerah tersebut dapat di kenal oleh masyarakat.

Pengawasan, penyaringan, dan pengurangan pemerintah terhadap konten-konten yang berasal dari luar adalah solusi pertama untuk masalah-masalah tersebut.

Ada berbagai solusi untuk mengalahkan pengaruh budaya asing dalam generasi muda. Seperti pengembangan sektor lokal dibidang animasi agar dapat bersaing dengan animasi dari luar negeri. Namun hal ini juga harus dibarengi dengan pengurangan masuknya konten-konten luar yang mengandung unsur pornografi. Untuk melawan penyebaran Kpop bisa melalui peningkatan kualitas musik Indonesia, kita harus aktif dalam membantu pengembangan media hiburan Indonesia yang dapat digemari oleh masyarakat Indonesia.

Namun yang utama dari semuanya adalah Pendidikan nasionalisme sejak dini. Nilai-nilai nasionalisme memiliki peranan penting bagi suatu bangsa dalam mempertahankan suatu negara. Sejarah menilai bahwa pemuda pada zaman penjajahan mempertahankan negara dengan mempertaruhkan nyawa untuk rela berkorban melawan penjajah, dan hal itu merupakan bentuk dari pengaplikasian nilai-nilai nasionalisme. 

Jika suatu bangsa tidak menanamkan nilai-nilai nasionalisme dalam dirinya, maka negara akan kehilangan identitasnya, hal ini sangat jelas bahwa nilai-nilai nasionalisme itu sangat penting untuk dapat ditanamkan oleh setiap individu. Sedangakan Pendidikan merupakan proses  internalisasi budaya ke dalam diri seseorang dan masyarakat menjadi manusia beradab. 

Pendidikan memiliki peran penting dalam membentuk suatu individu baik itu secara kognitif, afektif, psikomotorik. Dalam hal ini, ranah afektif yang membahas mengenai pola perilaku seorang individu tentunya akan berperan dalam pembentukan individu yang memiliki norma dan beradab, serta sadar  akan  identitas  dirinya.

BAB IV Kesimpulan

Perkembangan teknologi memang berdampak buruk bagi rasa cinta tanah air. Mudahnya mengakses informasi yang tidak terbatas  menjadi penyebab hal ini, dengan penguna internet Indonesia yang mencapai 89% yang bahkan dimulai dari usia 6 tahun, menyebabkan sulitnya melakukan pengawasan konten yang masuk.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun