Jika kamu ingin melakukan diet dengan mengonsumsi susu mentah sebaiknya kamu pertimbangkan dampak negatifnya terlebih dahulu. Meskipun memiliki manfaat dalam mengonsumsi susu mentah namun, dilihat dari segi kesehatan sebaiknya kamu hindari mengonsumsi susu mentah sebagai pilihan terbaik agar tidak terserang penyakit dari bakteri yang ada di dalam susu mentah.
 Jadi, ada baiknya jika kamu menghindari minum susu tawar berbahaya yang dapat mengganggu kesehatan kamu. Setidaknya jika kamu ingin meminum susu segar langsung dari sapi, kamu memasaknya terlebih dahulu hingga mendidih agar kuman-kuman yang terkandung di dalamnya bisa terbunuh.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H