Mohon tunggu...
LEMON Influencer Platform
LEMON Influencer Platform Mohon Tunggu... Lainnya - A platform that connects your brand with the RIGHT influencers
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

- Visit us at lemon.co.id - Contact us at contact@lemon.cm OR - Whatsapp us at lemon.co.id/wa

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur

Membangun Kredibilitas dengan Nano Influencer: Tips Membuat Nano Influencer yang Sukses

21 Maret 2023   11:05 Diperbarui: 21 Maret 2023   12:36 237
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ketika brand guidelines ini diterapkan dengan benar, brand Anda bisa semakin kuat di mata konsumen. Dan jika Anda belum memiliki brand guidelines, maka mulailah memikirkan tentang brand guidelines yang sesuai untuk bisnis Anda sekarang.

Siapkan Sistem Kolaborasi dengan Influencer

Setelah melakukan tips di atas, kini Anda bisa mulai memikirkan sistem kolaborasi yang tepat dan sesuai dengan marketing campaign Anda. Anda dapat menerapkan beberapa ide kolaborasi, termasuk gifting, ulasan produk, store visit, unboxing, dan ide-ide lainnya.

Mengukur Keberhasilan Influencer Marketing

Tips selanjutnya dalam membuat strategi nano influencer adalah dengan mengukur hasil dari influencer marketing yang dilakukan oleh para nano influencer tersebut. Dalam tips ini, Anda perlu menentukan metrik atau KPI yang penting bagi brand perusahaan Anda. 

Saat ini banyak tools atau software yang bisa Anda gunakan untuk mengukur keberhasilan influencer marketing. Dengan mengetahui nano influencer mana yang akan memberikan dampak positif untuk bisnis Anda, maka Anda bisa mempromosikan produk di tangan orang yang tepat.

Dengan cara ini, bisnis Anda juga akan berpeluang besar mendapatkan keuntungan dan meningkatkan penjualan.

Tentukan Budget Influencer

Terakhir, tentukan influencer fee. Biayanya bisa berkisar dari ratusan ribu hingga jutaan per postingan, tergantung berapa banyak pengikut yang dimiliki influencer dan seberapa bagus ide mereka untuk mempromosikan produk Anda. 

Umumnya, semakin tinggi pengikut influencer, semakin tinggi pula biaya yang mereka bayarkan untuk endorsement. Namun, Anda tidak perlu pusing memikirkan pengeluaran budget terutama jika Anda memilih nano influencer. Hal ini dikarenakan mereka tidak mengenakan tarif yang mahal.

Menentukan budget yang akan dikeluarkan untuk influencer juga sangat penting saat menggunakan influencer marketing. Hal ini karena berkaitan dengan perhitungan ROI dari campaign yang Anda jalankan. 

Seperti dalam postingan instagram LEMON, semakin rendah jumlah pengikut semakin tinggi engagementnya. Jika Anda pandai memilih influencer, Anda akan mendapatkan keuntungan ganda. Meski dengan budget minim, tapi hasilnya bisa melimpah. 

Kesimpulan

Itulah beberapa tips membuat marketing campaign nano-influencer yang bisa Anda terapkan. Terlepas dari influencer mana yang Anda gunakan, pastikan Anda selalu selektif dalam memilih. Karena tidak semua influencer yang memiliki followers banyak bisa mendatangkan banyak keuntungan begitu juga sebaliknya. 

Gimana nih, Lemonians? Tertarik untuk membangun brand awareness dan meningkatkan sales perusahaan Anda dengan Nano Influencer?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun