Korean Wave berpengaruh signifikan terhadap gaya hidup dan kebiasaan belanja Gen-Z. Dengan munculnya fenomena ini telah mengubah pola pengeluaran mereka, dengan meningkatnya minat Gen-Z terhadap aspek budaya Korea seperti musik K-Pop,drama, dan kuliner. Seiring berkembangnya Korean Wave, penting bagi Gen-Z untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan kita terhadap pengelolaan keuangan. Sehingga hal tersebut tidak menjebak kita dalam pola pembelian impulsif dan melakukan hutang yang tidak perlu. Dengan menerapkan tips trik diatas, diharapkan agar Gen-Z dapat melakukan pengelolaan keungan mereka dengan lebih baik lagi dan membangun kebiasaan yang berkelanjutan dalam pengelolaan keuangan di era Korean Wave.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H