Mohon tunggu...
Lavendria Liverna
Lavendria Liverna Mohon Tunggu... Seniman - Seniman

Siswi SDH

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Perubahan yang Dilawan Kehancuran

6 September 2024   23:56 Diperbarui: 7 September 2024   00:01 50
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Berikutnya adalah APRA (Angkatan Perang Ratu Adil) yang merupakan peristiwa kudeta militer yang dilakukan oleh KNIL (Koninklijk Nederlands-Indische Leger), dipimpin oleh Raymond Westerling. Westerling mempercayai dirinya adalah "Ratu Adil", yang merupakan ramalan bahwa sang Ratu Adil akan membebaskan rakyat Indonesia dari pemimpin yang mementingkan kebutuhannya sendiri. Tujuan dari peristiwa ini adalah bentuk pertahanan dari negara negara federal dalam RIS. Westerling pun memberikan ultimatum ke pemerintah sebelum pecahnya pemberontakan, namun Mohammad Hatta mengeluarkan perintah penangkapan ke Westerling yang akhirnya diketahui oleh Westerling, menyebabkan Westerling untuk mempercepat dan melancarkan pelaksanaan kudeta dan pembantaian di Bandung.

Semua perlawanan ini berpengaruh di Indonesia, dan tentu saja dampaknya buruk bagi perkembangan Indonesia. Perubahan perubahan ini memperlambat perkembangan Indonesia, menyebabkan Indonesia bukan hanya harus melawan penjajah, namun melawan masyarakatnya sendiri. Indonesia beberapa kali hampir runtuh kembali akibat perlawanan perlawanan terebut, dan yang seharusnya bisa selesai dengan damai, malah menjadi peristiwa pertumpahan darah yang sama.

Perubahan sosial memang bisa membawa kebaikan, namun tidak sedkit yang menghasilkan hal yang tidak mengenakkan. Menurut saya, perubahan sosial tidak lah salah. Namun, sikap kita dalam mereaksikan perubahan tersebut lah yang bisa membuat kekacawan. Tidak semua perubahan itu buruk, namun jika kita tidak berpikir atau melihat perubahan itu secara luas (dengan memprediksi hasil yang akan diberikan perubahan tersebut di masa depan), dan hanya melihat perubahannya saat itu saja, maka kita akan bisa salah sangka.

Saya juga percaya bahwa perubahan seharusnya di analisa dengan baik. Apakah perubahan ini akan menjadi buah yang baik sekarang namun menyebar parasite di masa depan? Atau mungkin berdampak buruk sekarang, namun ternyata baik di masa depan? Atau mungkin perubahan terebut benar benar baik atau benar benar buruk? Pertanyaan pertanyaan ini patut di pikirkan sebelum menanggapi perubahan sosial.

Dengan itu, kita bisa melihat dengan lebih luas, menyikapi perubahan tersebut dengan baik dan benar.

Sumber:

Regional.Kompas

APRA Regional Kompas

FAHUM.UMSU.AC.ID

Kumparan

Kumparan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun