Konsistensi dan kerja sama antara ayah-ibu berperan penting dilakukan untuk membantu anak menampilkan perilaku sesuai dengan situasi yang dihadapi. Pembelajaran tentang batasan perilaku atau etika berperilaku yang diajarkan sejak dini akan bermanfaat bagi anak ketika tumbuh menjadi orang dewasa yang dapat beradaptasi dengan lingkungan sosial dengan tetap menjaga batasan-batasan tertentu.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!