*
Magelang, INFO_PAS - Demi meningkatkan imunitas dan kesehatan, Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Wisma B, C, dan D Lapas Kelas IIA Magelang mengikuti kegiatan olah raga senam militer pada Rabu pagi (25/1).
*
Pada senam kali ini yang bertindak sebagai instruktur adalah Calon Pegawaai Negeri Sipil (CPNS). Kegiatan ini diadakan di Lapangan Wisma Bougenville & Cempaka mulai pukul 08.00 - 09.00 WIB.
*
Di waktu yang sama, WBP wisma E juga melakukan senam militer di lingkungan Wisma E. Didampingi Petugas Blok, WBP Wisma E melaksanakan senam tersebut dengan penuh semangat.
Diharapkan melalui kegiatan-kegaitan positif dari Lapas, salah satunya senam militer warga binaan menjadi semakin bugar dan tidak mudah terserang penyakit.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI