Meskipun gol pinalti Petkovic dianulir wasit, Dinamo Zagreb langsung berhasil menambah keunggulannya dimenit 90+8 lewat Ristovski.
Dalam sejarah dunia sepak bola di Kroasia belum pernah ada pemain dihadiahi kartu merah karena melakukan kecurangan saat tendangan pinalti.
Dan pada umumnya wasit akan memberikan peringatan terlebih dahulu kepenendang dan jika tetap curang barulah kartu bisa dikeluarkan.
Setelah menang atas Istra 1961, Dinamo Zagreb pun enggan banyak berkomentar saat konferensi pers di akhir pertandingan.Â
Dinamo Zagreb saat ini berada di posisi kedua liga utama Kroasia dengan mengoleksi 37 poin dan posisi pertama di huni oleh Osijek yang sudah melakoni 19 pertandingan dengan poin 39 dan Dinamo Zagreb masih 18 pertandingan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H