Namun, topeng goblin tidak jelas kemana disimpan. Hal ini kemungkinan juga akan mengungkap siapa dibalik topeng Goblin sebenarnya.
3. Electro (Amazing Spider-Man 2)
Dengan kekuatan kilat Electro dipastikan muncul di No Way Home dan pemerannya masih Jamie Foxx. Jadi Electro dari The Amazing Spider-Man 2 hampir pasti akan kembali di Spider-Man: No Way Home.Â
Menurut aktor tersebut mengungkapkan, karakter ini akan kembali dengan desain yang sama.
4. The Lizard (dari The Amazing Spider-Man 1)
Meski belum ada konfirmasi resmi dari sutradara, namun karakter The Lizard kemungkinan akan kembali hadir di film ini.
Beberapa fans juga telah melihat adegan trailer yang mengisyaratkan penampilan Lizard di No Way Home, namun itu masih belum bisa dipastikan dengan.
5. Sandman (dari Spider-Man 3)
Sandman merupakan penjahat yang kabur dari penjara akibat melakukan penculikan, dan Sandman jugalah yang telah membunuh paman Peter Parker dengan alasan tidak sengaja menembak karena panik.
Sandman dari Spider-Man 3 secara resmi akan muncul di No Way Home melalui gambar badai pasir di trailer resmi filmnya.
Trailer tersebut juga menunjukkan bahwa Sandman kemungkinan akan menjadi rekan Spider-Man untuk menuntaskan kejahatan akibat ulah Mysterio.
Sandman sebenarnya orang baik dan jahat karena faktor ekonomi, ia juga sudah tulus meminta maaf kepada Parker atas kematian pamannya yang bernama "Ben", dan Parker juga sudah memaafkan Sandman. Dan kemungkinan Sandman akan menjadi temeng Parker menghadapi Electro.
Menurut saya Sandman juga akan menjadi the next superhero milik Marvel.
6. Venom (dari Spider-Man 3)
Meski tidak ada rumor yang mengungkapkan tentang Venom, namun banyak orang percaya jika Venom yang diperankan Eddie Brock kemungkinan akan muncul sebagai penjahat dan Venom baik yang diperankan Tom Hardy juga memungkinkan akan muncul.Â