Mohon tunggu...
Lalu Nurul Anwar QH.
Lalu Nurul Anwar QH. Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswa

Sebaik-baik manusia adalah yang paling banyak memberikan manfa'at kepada orang lain

Selanjutnya

Tutup

Life Hack

Tips Dahsyat Mengobati Radang Tenggorokan

13 Maret 2022   17:18 Diperbarui: 13 Maret 2022   18:55 512
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Life hack. Sumber ilustrasi: PEXELS/SeaReeds

4. 1 gelas kosong

5. 1 buah Jeruk Nipis yang besar dan masih muda

 banget! Pokoknya yang masih hijau dan seger yaa..

6. 1 ruas jahe(boleh jahe biasa atau merah)

7. 1 sendok makan madu(kalau ada, saran pake madu bajakah yaa)

8. 7 butir lada putih

Tahap kedua adalah mengolah bahan-bahan di atas. Berikut tahapannya:

1. siapkan air panas setengah gelas(sisihkan sisa setengah gelasnya) kemudian masukkan satu sendok peres garam dapur kemudian aduk hingga garam larut kemudian diamkan hingga air menjadi hangat-hangat kuku

2. Ambil gelas kosong dan juga jeruk nipis muda dan segarnya, kemudian potong menjadi 2 bagian jeruk nipisnya Yaa, jangan gelasnya yang dipotong.. hehe canda sahabat! Naah, kemudian Bagian potongan pertama diperas airnya ke dalam gelas kosong tadi, sedangkan sisanya dipotong menjadi 4 bagian. Setelah itu sisihkan potongan 4 bagian itu di tatakan.

3. Ambil jahenya kemudian digeprek agak hancur yaa.. Tujuannya supaya kandungan jahenya maksimal larutnya saat dicampur air nantinya.. Setelah jahe digeprek maka masukkan ke dalam gelas.

4. Ambil madu kemudian masukkan ke dalam elas kosong yang sudah terisi air jeruk nipis dan jahe geprek tadi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Life Hack Selengkapnya
Lihat Life Hack Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun