Mohon tunggu...
lutfi nur laili
lutfi nur laili Mohon Tunggu... -

mahasiswa UIN maulana malik ibrahim malang

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

"Become Handkerchief or Konco Tissue"

2 April 2018   21:23 Diperbarui: 2 April 2018   21:27 950
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
morinmorefun.wordpress.com

Berawal dari permasalahan yang ada di era sekarang yakni "KONCO TISU". Dalam istilah bahasa jawa "konco" adalah teman nak "tisu" adalah tisu yang biasanya di pakai untuk membersihkan wajah. Entah mengapa saat ini khususnya di lingkungan saya teman-teman saya menggunakan istilah seperti itu. Ternyata karena saya bertanya kepada teman-teman arti sebuah istilah "konco tisu" adalah seorang teman yang biasanya/ seringkali datang saat ada butuhnya. Lantas apa sih yang di namakan teman sebenarnya ?

Menurut kalian teman dekat itu seperti apa?

Saya menyimpulkan dari beberapa pendapat orang jika di tanya "menurut kalian teman dekat itu seperti apa?". Ada yang mengatakan bahwa teman dekat itu "fucking friends" dari kata itu bisa jadi ia mengartikan bahwa seorang sahabat itu mampu ngenal kita sebagai teman atau bisa jadi seorang saudara. Teman dekat itu.

Teman dekat itu yg suka mengulurkan bantu kita kalau lagi kesusahandan orang yang pertama kali tertawa saat kita jatuh. Paling tidak minimal jangan pernah menyakiti satu sama lain. Teman dekat itu yang bisa membuat kita nyaman, jadi tidak hanya pacar saja yang membuat kita nyaman. Nyaman pas ngobrol bareng, cerita-cerita bareng yang bisa mengerti kita. Teman dekat iku teman yg ga ada jangka aktunya Beda sama tmn2 yg biasa yg biasanya akrab hanya sebentar Teman yg gak ada jangka waktunya itu yang tidaka lupa kabar-kabaran ke temanya. 

Temen dekat itu yang bisa diajak bareng, susah bareng, nyambung diajak cerita, tidak mengomongkan aib di belakang, yang selalu dukung saat kita terpuruk walau kita salah tetapi bisa benerin degan cara dia, setiap omongannya mesti kita percaya, yang bisa diajak gila-gilaan, yang belain kita mati-matian, Selalu bareng, main bareng, belanja bareng yang miriplah sama kita. 

Teman adalah "sesorang yang kita kenal dan saling berkomunikasi" seperti yang di gunakan di berbagai kesempatan seperti teman kerja, teman kampus dll. Konco adalah org yg kita kenal dan akrab. Yg mampu mengajak kita kepada kebaikan. Seperti konco pengajian, konco ngaji, konco pondok. Teman itu apabila kita lihat dapat mengingat allah serta dapat mendekatkan kita sama Allah.

Itu tadi menurut beberapa orang tentang seorang teman dekat yang saya simpulkan, kalau menurut saya sendiri seorang teman dekat atau sahabat adalah seseorang tahu tentang dirinya dan tahu bagaimana sifat dari temanya, dari itu mereka saling tahu tentang siapa dia dan juga siapa temannya. Tidak hanya itu saja seorang sahabat ada jika sahabatnya ini membutuhkan bahkan seorang sahabat tahu perasaan sahabatnya jika sedih, ataukan mempunyai masalah yang cukup serius. Sejujurnya yang akan saya utarakan maih banyak lagi tentang sosok sahabat. A friend is a friend but not an ordinary friend. He is my family

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun