Mohon tunggu...
lailatulmasroh
lailatulmasroh Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

hobi membaca

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Behavioristik vs Teori Belajar Lain: Kapan dan Bagaimana Diterapkan?

5 Januari 2025   12:06 Diperbarui: 5 Januari 2025   12:06 36
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Penggunaan flash card untuk menghafal kosakata bahasa Inggris.

Sistem token ekonomi dalam kelas, di mana siswa mendapat poin setiap kali menyelesaikan tugas.

Kognitivisme Peran Proses Mental

     Teori kognitivisme menekankan pentingnya proses mental dalam memahami, menyimpan, dan menggunakan informasi. Berbeda dengan behaviorisme yang hanya berfokus pada perilaku yang terlihat, kognitivisme menyoroti cara individu berpikir, mengingat, belajar, dan memecahkan masalah. Tokoh- tokoh seperti Jean Piaget dan Lev Vygotsky menekankan pentingnya pemahaman dan struktur pengetahuan.

Kapan Kognitivisme Diterapkan?

Pembelajaran yang melibatkan pemecahan masalah: Ketika siswa perlu memahami konsep dan prinsip, bukan sekedar hafalan.

Penggunaan teknologi pembelajaran: Seperti software interaktif yang mengajarkan logika atau analisis data.

Konteks individualisasi: Untuk, menyesuaikan materi dengan cara berfikir siswa.

Contoh Penerapan

Memberi mind map untuk membantu siswa memahami hubungan antara konsep.

Menggunakan simulasi komputer untuk menjelaskan fenomena ilmiah seperti pergerakan planet.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun