Hanya menambah siksa batin
Detik berlalu melompati sukma
Sedang buta selalu hadir
. . . . . . . . . . . .....
Bukan semesta yang salah
Semua dicipta dengan rapiÂ
Berjuta hikmah bagi yang paham
Salahmu karena kau bodoh
Jangan salahkan semesta
Apalagi Tuhan penuh bijaksana
Kamulah yang terlalu pemalas
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!