Hal itu terlihat pada pendapatan sektor pelayanan udara yang berkurang sekitar dua ratus Miliar.
Selain dari segi ekonomi, Pandemi memiliki pengaruh di faktor lain seperti menjadi malas  dan tidak produktif : jarang berolahraga, kemampuan bersosialisasi menjadi menurun dan menjadi individual, dan akan menjadi fatal jika menyebabkan masyarakat menjadi acuh tak acuh terhadap kondisi dan permasalahan sekitar.Â
Apakah hal itu buruk atau baik tergantung kita sebagai makhluk hidup bagaimana menyikapinya, pandemi berangsur berakhir dan sektor-sektor Indonesia yang mengalami kontraksi mulai bangkit dan membenahi situasi.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H