* Orang yang berstatus tidak kawin atau pasangan suami istri.
* Tidak memiliki rumah.
* Jumlah penghasilannya tidak melebihi batasan penghasilan yang ditentukan.
Diperkirakan Indonesia saat ini mengalami housing backlog sekitar 13,5 jt rumah, dimana setiap tahun minimal harus membangun 800.000 rumah baru untuk mengimbangi pertambahan penduduk dan arus urbanisasi.
Solusi yang diberikan untuk Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) diantaranya:
* Public housing:
Suatu sistem kepemilikan rumah yang bangunan dan tanahnya milik pemerintah
* Rusunawa:
Bangunan bertingkat yang dibangun dalam satu wilayah tempat hunian yang memiliki WC dan dapur menyatu, pembayarannya dilakukan dengan cara membayar sewa tiap bulan kepada pihak pengelola