Bukan pula pagelaran sandiwara
Beban jiwa selalu waspada
Godaan indah pastilah ada
Bentengi diri dengan iman dan taqwa
Untuk keselamatan bersama
Hidup tak semudah sepatah kata
Lautan luas harus di sebranginya
Deburan ombak hal biasa
Sanggupkah kita melaluinya?
Hidup tak seindah cerpen Latifah Maurinta
Dramatis dalam kisah cinta
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!