Mohon tunggu...
Kakthir Putu Sali
Kakthir Putu Sali Mohon Tunggu... Administrasi - Pecinta Literasi

Merindu Rembulan

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Di Ujung Senja Aku Menanti

15 Maret 2018   16:47 Diperbarui: 15 Maret 2018   16:50 456
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pantai Karangsong Indramayu (doc.pribadi) fotograper: ADSN Studio

Sungguh lelap senyap tak berkabar

Hati kian larut nan bimbang

Memandang senja kan datang

Namun pelangi tak jua menampakkan

Kemanakah gerangan

Padahal hujan lenyap dari pandangan

Hanya rasa dingin tersisakan

Kabut kelabu berdatangan

Pelangi hatiku

Kapankah kan menampakkan

Pesona sinarmu sungguh ku rindukan

Indah lengkungmu selalu ku harapkan

Disini,  diujung senja ini

Ku selalu menanti

Hadirmu pelipur hati

Pesonamu hangatkan hari

Tak perlu kau bersedih

Mengeluh dan meratapi

Aku disini takkan beranjak pergi

Hingga kau menampakkan diri

Cirebon, 15-03-2018

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun