Mohon tunggu...
Ni Made Kusumawati
Ni Made Kusumawati Mohon Tunggu... -

Penulis, Blogger, Investor, Lulusan Mesin/Industri FTUI dan IPMI Int'l Business School yang suka dunia Otomotif, Praktisi Corcomm. Silakan follow Twitter : @PenulisHumor, dan simak tulisan-tulisan segar & kocak lainnya di: Fan Page Penulis Humor dan Blog Humor Kusumawati

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Ngarep Ditelpon RI-1

4 September 2015   14:37 Diperbarui: 9 Mei 2016   19:27 298
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hiburan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Oleh : Made Kusumawati

Masih ingat saat-saat menjelang Reshuffle Kabinet?

Hari-hari menjelang Reshuffle Kabinet, tentu membuat banyak pihak H2C alias Harap-Harap Cemas. Betapa tidak, banyak kalangan yang menduga-duga siapa yang bakal diganti, dan siapa bakal menggantikan siapa. Bahkan ada juga segelintir orang yang merasa dirinya ‘pakar’ berharap bakal menduduki posisi strategis di negeri ini.

Cerita berikut salah satunya.

* * * * * *

Seorang Fesbuker menulis status berikut :
 “Temans, selama beberapa hari ke depan apabila ada hal-hal penting mohon untuk tidak menelpon ke HP-ku. Sementara ke WA atau Inbox dulu ya temans.”

Penasaran dengan status tersebut, salah seorang teman Facebook memberi komentar berikut :
 “Kamu aneh ya! Pakai pengumuman segala kalau kamu gak boleh dihubungi! Memangnya lagi sibuk apa sich?”

“Mohon maaf, bro. Bukannya aku sombong dan sok sibuk, tapi suerr! Aku sedang menunggu telpon pentiiiing!”

“Memangnya telpon penting darimana?” tanya si teman Facebook penasaran.

“Dari RI-1. Siapa tahu kepilih….”

“Kepilih jadi Menteri, maksud loe? Akh, ngimpi kalee….”

“Ya, kalau gak kepilih jadi Menteri, paling tidak jadi pembantu Menteri juga udah cukup buatku… alias jadi PRT di rumah pak Menteri.”

“Wkwkwk….”

* * * * * *

Nikmati juga tulisan-tulisan saya lainnya di : Blog Humor Kusumawati, dan FP Penulis Humor, serta follow twitter : @PenulisHumor

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun