Mohon tunggu...
kusumaning dewi
kusumaning dewi Mohon Tunggu... Ilmuwan - Sekedarnya saja

Mencoba untuk mepraktekkan apa yang aku yakini

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Calon Ibu

10 Desember 2017   19:26 Diperbarui: 11 Desember 2017   06:54 1427
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Kemudian aku mendapat kabar, tetangga depanku, sampingku, depan agak jauh melahirkan dan sebelah kanan sedang mengandung.

Beberapa teman yang menikah hampir bersamaan anaknya sudah tiga bulan, menyusul yang lainnya kemudian banyak sekali.

****

Diantara mereka aku juga melihat ada pasangan yang sibuk jalan-jalan keluar negeri, senyatanya mereka yang lebih dulu menikah dari pada aku belum juga menimang momongan.

****

Kemudian aku juga melihat temanku yang sudah empat tahun menikah belum dikasih momongan bersungut-sungut di media sosialnya. 

Ia berkeras hati mengutuk siapa saja yang dengan tega menanyakan terlalu dalam ketidak-berhasilannya menimang momongan.

****

Di sisi lain kulihat temanku yang sudah tujuh tahun menikah dan belum dikaruniai momongan masih begitu mesra di media sosial maupun di kenyataan. Mereka tipe easy going.

****

Seseorang kantor yang punya pengalaman 17 tahun belum dikasih momongan kemudian tiba-tiba dinyatakan hamil, mendadak berubah menjadi seorang motivator. Dia ingin membagi kisahnya kepada mereka yang belum beruntung agar tetap berusaha.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun