Kupu-kupu bersayap pelangi berpaling
Aku menyesal
Burung kutilang
Siang-siang bernyanyi riang
Menikmati buah-buah ranum
Pohon tanjung di sisi rumah
Karena rindang
Dan akarnya merambah rumah
Pohon tanjung aku tebang
Burung kutilang tak lagi datang
Aku menyesal
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!