ingin merayumu dengan kata-kata romantis
ingin memegang lembut rambutmu sambil tersenyum mengingat kisah dan mimpi kita
Duaaaarrrrrr (seperti ditabrak mobil)
semuanya berhenti dan seperti mati rasa...
Ya!!!
Memang benar kata orang
"peramalpun gak bisa nebak apa yang terjadi esok"
Ya !! Esok itu penuh rahasia...
Kelingkingku dan kelingkingmu pernah menyatu menyatakan janji untuk saling menjaga..
Kenyataanya kini.. Kamu membuat jarak diantara kita bahkan akupun mungkin gak ada di kontak handphonemu..mungkin juga diblokir
(sambil menarik nafas yang dalam)
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!