Mohon tunggu...
Kristianto Naku
Kristianto Naku Mohon Tunggu... Penulis - Analis

Mencurigai kemapanan

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Dompet Solidaritas JPIC Misionaris Claretian untuk Pengungsi Lembata NTT

11 Desember 2020   20:54 Diperbarui: 11 Desember 2020   21:09 251
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Saat ini, situasi mereka yang berada di tempat pengungsian Ile Ape Lembata, NTT memang membutuhkan uluran tangan dari kita semua. Ketika Gunung Lewotolok meletus pada Minggu (29/11/2020), banyak warga yang panik dan mencari perlindungan tanpa pegangan apa-apa. Mereka berusaha menyelamatkan diri dan keluarga aga bisa survive. Hal tentunya membuat mereka merasa kehilangan. Maka, tugas kita sebagai sesama saudara adalah merangkul, mendoakan, memberi, dan melayani. Proyek ini, tidak lain adalah misi kemanusiaan yang tidak pernah akan berakhir.  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun