Mohon tunggu...
Krismas Situmorang
Krismas Situmorang Mohon Tunggu... Guru - Teacher, Freelancer Writer, Indonesian Blogger

Observer of Social Interaction, Catechist in the Parish.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Agri Field Trip Sarana Edukasi Go Green

11 Juni 2024   20:47 Diperbarui: 11 Juni 2024   21:43 256
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar ilustrasi kokedama, sumber: https://www.fimela.com/lifestyle/read/3755745/kokedama-merawat-tanaman-dengan-cara-unik

Ilustrasi panen kangkung, sumber: dokumentasi pribadi.
Ilustrasi panen kangkung, sumber: dokumentasi pribadi.

Beragam reaksi anak saat memanen sayur. Ada yang baru mengenal jenis sayur kangkung, ada kagum dengan kesuburannya, ada yang kesulitan melepas cangkang media tanamnya. Semuanya merasa antusias dan gembira.

 Praktik Mencangkok

Siswa Kelas 4 dan Kelas 5 melakukan aktivitas berikut berupa praktik mencangkok tanaman. Siswa memperoleh pengetahuan tentang cara mencangkok dan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam mencangkok seperti ketentuan batas pencangkokan dalam satu dahan. Secara bergantian dan kolaborasi, siswa melakukan aktivitas ini bersama-sama dan bergantian.  

Ilustrasi mencangkok, sumber: dokumentasi pribadi.
Ilustrasi mencangkok, sumber: dokumentasi pribadi.

Pengetahuan Lain

Siswa kelas 1, kelas 2, dan kelas 3 melakukan aktivitas pengenalan lokasi pertanian. Mereka melihat langsung lokasi penanaman tanaman. Mereka bersemangat meski cuaca mulai menghangat.

      Baca juga: Board Games: Bermain dan Belajar yang Menyenangkan

Hal lain yang dilihat adalah proses pembuatan pupuk kompos. Tempatnya berada di sebuah ruangan yang cukup luas. Para siswa dapat melihat proses pembuatan pupuk mulai dari pengumpulan sampah-sampah organik hingga proses pembusukan. Mereka juga diajak untuk mencoba memasukkan sampah daun-daun kering ke dalam mesin pencacah daun.

Ilustrasi composting, sumber: dokumentasi pribadi.
Ilustrasi composting, sumber: dokumentasi pribadi.

Meski aroma daun-daun busuk kurang mengenakkan, para siswa sangat antusias mengetahui dan belajar proses pembuatan pupuk kompos ini. Dari sini, mereka mengetahui bahwa tanaman pun memerlukan makanan seperti halnya manusia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun