Mohon tunggu...
DYM
DYM Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Saya menyukai hal-hal baru

Selanjutnya

Tutup

Games

6 Cara Cek Umur Akun ML 2023

31 Mei 2023   13:41 Diperbarui: 31 Mei 2023   13:55 19259
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Umur akun Mobile Legends adalah tanggal dan waktu ketika pertama kali dibuat. Untuk mengetahuinya, Anda dapat melihat tanggal pembuatan pada profil.

Namun, umur akun tidak memengaruhi kemampuan Anda untuk bermain dan menikmati game Mobile Legends. Selain itu, di Mobile Legends adalah yang dibuat oleh pemain untuk memainkan game tersebut.

Setiap player perlu membuat akun untuk bisa memainkan game ini. Pemain bisa menyimpan progress dan pencapaian yang telah dicapai dalam game, termasuk item dan hero yang dimiliki.

Pengguna juga bisa membuat melalui pendaftaran dengan nomor telepon, email, atau dengan menggunakan akun media sosial seperti Facebook dan Google.

Setelah itu, barulah mereka menghubungkannya ke berbagai platform lain seperti Google Play, Game Center, dan lain-lain. Jangan lupa untuk melakukan sinkronisasi, yaitu menghubungkan akun mereka ke server Mobile Legends.

Hal ini memungkinkan pemain untuk memainkan game tetap bisa melanjutkan progress mereka yang sudah ada. Untuk memeriksa umur akun ML (Mobile Legends) pada tahun 2023, Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut.

Cara Cek Umur Akun ML 2023
1. Buka aplikasi ML di perangkat Anda.

2. Pilih menu profil Anda di bagian kiri bawah layar.

3. Klik Pengaturan Akun di bagian paling bawah.

4. Tap ikon stick game.

5. Gulir ke bawah hingga umur akun ml terlihat.

6. Di bagian paling bawah tersebut anda akan melihat tanggal pembukaan akun Anda.

Tanggal tersebut akan menunjukkan kapan akun ML Anda dibuat. Anda dapat menghitung umur akun dengan cara mengurangi tahun saat ini (2023) dengan tahun pembukaan.

Misalnya tahun awal adalah 2019 dan saat ini 2023 maka kurangi saja, pasti hasilnya akan Anda ketahui sendiri. Untuk bulan atau hari juga sama tapi jika Anda mengingatnya.

Itulah cara cek umur akun ml 2023. Caranya sangat mudah dan praktis karena tinggal melakukan beberapa langkah saja, dengan begitu akan langsung terlihat dengan jelas.

Jika tutorial ini tidak bisa berarti sudah tidak bekerja lagi dan kamu harus menggunakan trik lainnya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Games Selengkapnya
Lihat Games Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun