Berikut adalah tulisan mbak Endah yang berhasil membawa kemujuran dalam event Koteker of the month bulan April:
1. Ini dia pantai favorit di Indonesia.
2. Bakso bandeng kuliner khas Pati selain bandeng presto Juwana.
3. Kenangan puasa pertama di pulau Sebsi Lampung.
4.Tradisi menyucikan diri di pura Tirta Empul.
5.Menengok situs candi Danutirto di Yogyakarta.
6.7 tempat menakjubkan di Indonesia.
7.Menelisik toleransi dan persatuan umat beragama di masjid menara Kudus.
Nah, kalian yang suka jalan-jalan, mimin sarankan untuk rajin menuliskan cerita perjalanan di kolom travel Kompasiana dan silakan mengikuti kegiatan Koteka yang digelar sepanjang tahun 2023 "Koteker of the month." Ini pasti akan memotivasi kalian untuk makin rajin jalan-jalan dan membagikannya pada kita semua. Â Salaman.
Baik, yang berminat, silakan menyimak syarat dan ketentuan sebagai berikut:
1.Menjadi anggota Koteka (Komunitas Traveler Kompasiana) dengan cara wajib follow akun Koteka di Kompasiana ini dan minimal salah dua dari media sosial koteka lainnya (instagram @kotekasiana, facebook @komunitastravelerkompasiana, twitter @kotekasiana atau youtube @kotekakompasiana).